Semua manusia di dunia sudah pasti berkeinginan atau berminpi, dan tulisan ini hanya ingin berbagi sebernarnya apa sih mimpi saya?dan apa keinginan saya.
SAYA INGIN SEKALI
• Makan enak punya pakaian dan sepatu keren punya komputer super canggih lengkap dengan perangkat lainnya
• Lulus dengan IPK minimal 3,5
• Segera bekerja di kantor multinasional dan bergaji tinggi
• Ingin punya pacar cantik setia dan bersedia saya nikahi
• Punya keluarga bahagia
• Punya rumah dan mobil sendiri
• Bisa naik haji dan menghajikan orang tua
• Menyekolahkan adik di fakultas kedokteran
• Berlibur keliling Indonesia setiap weekend
• Jadi orang yang bermanfaat bagi orang lain
• Memberi makan anak yatim dan menyedahkan sebagian harta untuk kebaikan
• Bisa ke Italia nonton sepak bola di stadion sansiro bareng keluarga
• Membeli sepatu futsal mercurial yang paling baru
• Masuk surga dan tidak di neraka. Saya yakin neraka panas,sedih, menderita dan sengsara. Sedangkan meraih ridho Allah, surga indah, istri bidadari yang cantik dan kenikmatan lainnya
Itulah sebagian beberapa hal-hal yang ingin saya capai, banyak orang berkata bahwa untuk sukses saya harus jujur, amanah, fatonah, pinter,bisa bergaul, bekerja keras bergerak cepat serta bekerja ikhlas dan yang terakhir rajin beribadah dan terus berdoa meminta kepada Allah. Mudah-mudahan semua mimpi saya tercapai, AMIN
Minggu, 05 Juni 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar